One Man One Vote atau Ada Munas PERADI “Tandingan”
Utama

One Man One Vote atau Ada Munas PERADI “Tandingan”

Bila ada Munas ‘tandingan’, Ketum DPN PERADI siap melawan.

ALI/RIA
Bacaan 2 Menit

Namun, Harry Ponto tidak memiliki opsi untuk Munas ‘tandingan’ bila opsi itu tidak dilaksanakan. “Kita harus tetap selesaikan di dalam (internal PERADI,-red). Kita mau ribut seperti apapun, harus diselesaikan secara demokratis,” ujar mantan Sekjen PERADI ini.

“Ketum DPN PERADI saat ini bertanggung jawab atas pelaksanaan munas. Kita harapkan dia bisa independen dan berdiri di atas semua calon,” pintanya.

Ketua Umum DPN PERADI Otto Hasibuan mengatakan Munas PERADI harus berjalan dengan lancar. Ia menyampaikan hal ini pada pelantikan Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PERADI Jakarta Timur, Kamis (5/2). “Tidak ada Munas tandingan. Kalau ada, kita lawan,” pungkasnya.

Tags:

Berita Terkait