Arsip Kegiatan

Beneficial Ownership Disclosure dalam Bisnis dan Pencegahan Tindak Pidana Pasca Diterbitkannya Perpres No.13 Tahun 2018
Diskusi ini bertujuan untuk menjawab segala seluk beluk permasalahan tentang Pemilik Manfaat suatu perusahaan dalam lingkup regulasi dan praktik
Urgensi UU Anti Terorisme dan Implikasinya bagi Stabilitas Hukum dan Politik di Indonesia
Diskusi ini bertujuan untuk menjawab urgensi serta implikasi yang dapat muncul dari berlakunya UU Anti Terorisme
Implikasi Putusan Mahkamah Konstitusi No. 63/PUU-XV/2017 terhadap Kuasa Wajib Pajak
Mendiskusikan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) No. 63/PUU-XV/2017 serta implikasinya terhadap Kuasa Wajib Pajak
Tata Cara Melakukan Pemutusan Hubungan Kerja Berdasarkan Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 (Angkatan ke VII)
Untuk dapat melaksanakan PHK yang aman sesuai dengan ketentuan hukum, maka diperlukan keterampilan dan pemahaman akan tata cara melaksakan PHK sesuai dengan UU No. 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan (UU 13/2003).
Memahami Regulasi dan Permasalahan Perlindungan Konsumen serta Strategi Menghadapi Gugatan Konsumen
Memahami regulasi perlindungan konsumen, memahami seluk beluk permasalahan perlindungan konsumen khususnya pada permasalahan kemasan produk, serta strategi menghadapi gugatan konsumen di Indonesia
Tantangan Perpustakaan Hukum di Era Informasi Digital
Kenali Peluang dan Tantangan Pekerja Informasi Hukum di Era Disrupsi Digital!
Drafting English Language Legal Documents and Contracts
Pelatihan dua hari ini disampaikan untuk memahami teknik penyusunan dokumen hukum yang benar dan efektif
Membedah Kebijakan Simplifikasi Regulasi di Sektor Energi dan Sumber Daya Mineral: Peluang Investasi dan Tantangan Hukum
Memberikan sosialisasi dan pemahaman mendalam mengenai penerapan kebijakan pencabutan dan penyederhanaan regulasi dan perizinan di sektor Energi dan Sumber Daya Mineral.
Hukum Perlindungan Data Pribadi Sekarang Dan Mendatang: Memahami Peraturan Perlindungan Data Pribadi Dalam Sistem Elektronik Serta Implikasi Bagi Pelaku Usaha
Memahami peraturan Perlindungan Data Pribadi dalam Sistem Elektronik secara mendalam dalam segi praktik di Indonesia, serta memberikan pemahaman di dalam implikasi bagi Pelaku Usaha demi menjalankan kepatuhan terhadap tata aturan yang berlaku.
The Arb-Med-Arb Protocol - Managing Risks and Costs when A Cross-Border Dispute Occurs
Workshop ini memberikan pemahaman mendalam mengenai penyelesaian sengketa lintas batas melalui Mediasi.