Kenali Ragam Legal Tech Berikut, Komplementer atau Kompetitor Sengit Lawyer?
Techlaw.Fest 2018: Where Law of Tech Meets Tech of Law

Kenali Ragam Legal Tech Berikut, Komplementer atau Kompetitor Sengit Lawyer?

Bersiap-siap menghadapi disrupsi industri jasa hukum itu perlu. Serangan legal tech bisa menjadi ‘ancaman’ serius.

Normand Edwin Elnizar
Bacaan 2 Menit

 

Secara terpisah, Group General Counsel GoJek, Nathaniel Mangunsong menanggapi perkembangan legal tech dari segi sikap terbaik Pemerintah selaku regulator. Berdasarkan pengalaman GoJek sebagai startup yang kerap berurusan dengan regulator, Nathaniel mengatakan kepada hukumonline bahwa perkembangan teknologi yang semakin pesat harus diakomodasi dengan regulasi yang lebih fleksibel.

 

“Banyak hal yang mungkin sebelumnya diatur, sudah tidak lagi relevan dengan perkembangan teknologi berikutnya. Regulasi tetap perlu, tapi lebih baik dibuat secara umum untuk menjadi pemandu, tidak spesifik dan detil. Pro inovasi,” katanya saat dihubungi di Jakarta.

 

Tags:

Berita Terkait