Batalnya Kenaikan Harga BBM Premium dan Regulasinya
Berita

Batalnya Kenaikan Harga BBM Premium dan Regulasinya

Batalnya kenaikan harga BBM jenis Premium dinilai tidak tepat. Bagi pemerintah kenaikan harga tersebut akan membebankan masyarakat dan tidak berdampak signifikan terhadap keuangan Pertamina.

Mochamad Januar Rizki
Bacaan 2 Menit

 

Sebelumnya, harga BBM seperti premium, DEX maupun Pertamax diputuskan naik mengingat harga minyak mentah Indonesia (ICP) maupun Brent yang naik. Namun menurut Presiden, kenaikan harga BBM jenis Premium berpotensi mengganggu pertumbuhan ekonomi masyarakat yang saat ini ditopang oleh konsumsi.

 

Jokowi menilai jika harga BBM Premium dinaikkan, dapat menjadikan tingkat konsumsi lebih rendah. Dia menambahkan keputusan tersebut dapat dipertanggungjawabkan akuntabilitasnya. "Sudah saya batalkan, dengan hitung-hitungan, dengan angka-angka yang sangat realistis," katanya.

Tags:

Berita Terkait