Terbaru

Azzahra Jihan Shubihantoro: Pentingnya Pengembangan Keterampilan Teknis dan Soft Skills dalam Membangun Karier di Bidang Hukum

Tak hanya pemahaman terkait hukum dan peraturan, seorang penasihat hukum juga wajib memiliki soft skills yang mumpuni demi mencapai keunggulan. Menjalani fase awal karier, Jihan menempa kemampuannya agar adaptif, fleksibel, dan komunikatif.
Tim Hukumonline

Keluarga Eks Mentan SYL Berpotensi Terjerat Hukum

Sepanjang terpenuhi unsur kesengajaan menikmati hasil uang kejahatan.
Mochamad Januar Rizki

Mendalami Peran Vital Aspek Hukum dalam Restrukturisasi Utang Korporasi

Restrukturisasi utang korporasi melibatkan aspek teknis dan hukum yang kompleks yang memerlukan pemahaman mendalam dan negosiasi yang cermat.
Tim Hukumonline

Rantie Septianti: Empowering Women in Legal Practice Area

Rantie meyakini bahwa dengan adaptasi cepat, saling mendukung, dan komunikasi yang baik, seorang profesional hukum dapat mencapai keunggulan. Tidak terkecuali bagi para lawyer perempuan maupun yang sekaligus menjalankan peran sebagai ibu.
Tim Hukumonline

Resmi Pensiun, Ketua MA: Amran Suadi Multi Talenta dan Humoris

Ketua MA M. Syarifuddin berharap Amran Suadi tetap menjaga silaturahim sesama hakim agung dan insan dunia peradilan.
Agus Sahbani

Belajar Memahami KUHP Baru dari Orang Dalam

Nulla lex satis commode omnibus est. Ada yang suka, ada yang keberatan.
Muhammad Yasin

Menyoal Penuntasan 7 Masalah Pendidikan Nasional

Seperti mahalnya biaya pendidikan dan mewujudkan pendidikan gratis, kesejahteraan tenaga pendidik, hingga kualitas pendidikan.
Rofiq Hidayat

Menjadi Nakhoda di Lautan Pasar Modal, Ini Tips dari GAP

Konsultan hukum tidak hanya menjadi pengamat pasif, tetapi juga penggerak yang proaktif dalam setiap transaksi pasar modal. Bukan formalitas belaka, tetapi juga pilar kukuh bagi fondasi pasar modal yang adil dan berkelanjutan.
Tim Publikasi Hukumonline

Aurora Jillena Meliala: Perjalanan Merintis Keunggulan Hukum

Keterlibatan dalam berbagai proyek investasi asing dan domestik menyadarkan Aurora tentang pentingnya pengalaman dan riset dalam praktek hukum. Ia meluaskan kontribusinya dengan mengajar di beberapa perguruan tinggi serta menerbitkan sejumlah publikasi ilmiah, sebagai sumbangsih bagi kemajuan hukum dan masyarakat.
Tim Hukumonline