Bertema Bhinneka Tunggal Ika, Sidang Tahunan MPR 2018 Digelar
Foto Essay

Bertema Bhinneka Tunggal Ika, Sidang Tahunan MPR 2018 Digelar

Setelah sidang tahunan MPR, sidang akan berlanjut dengan sidang bersama DPR-DPD, kemudian, pada siang harinya dilanjutkan dengan pidato Presiden Jokowi tentang Nota Keuangan dan RAPBN 2019.

Resa Esnir
Bacaan 2 Menit

Hukumonline.com

Hukumonline.com

"Kita memasuki tahun politik jadi kita ingin unsur kebinekaan ini semua tetap teduh, sebagai bangsa kita tetap menjaga kesatuan persatuan," kata Sekjen DPR Indra Iskandar sebelum pelaksanaan sidang tahunan di Kompleks Parlemen Senayan.

Hukumonline.com

Tema Bhinneka Tunggal Ika ini diterapkan salah satunya lewat pidato yang disampaikan Ketua DPR Bambang Soesatyo.

Hukumonline.com

"Di dalam pidato politik Ketua DPR Bambang Soesatyo ia mengajak semua saling menjaga, menghargai setiap perbedaan. Makanya tema kali ini Bhinneka Tunggal Ika," kata Indra.

Hukumonline.com

Tags: